Daihatsu Gran Max PU memiliki mesin 1.5L 3SZ-VE 4 silinder 16 valve DOHC jenis DVVT dengan spesifikasi putaran tinggi dan daya. Kapasitas truknya sangat baik dengan kontrol yang tepat.
Panel instrumen dilengkapi dengan tata letak tombol yang memadai dan pengoperasian yang user friendly. Ruang penyimpanan cukup dengan meningkatkan ruang duduk juga.
Chassis eksteriornya unik dengan penampilan kokoh dan aerodinamis yang memanjang. Handlingnya juga telah menjadi lebih baik dan diharapkan mampu menghadirkan kontrol kemudi yang tepat.
point :
grand max merupakan salah satu mobil angkut yang banyak digunakan diindonesia. Harganya yang cenderung murah adalah salah satu yang dicari. memiliki kapasitas bak yang besar dan mampu mengangkut penumpang hingga 3 orang. bak memiliki 3 buah pintu memudahkan daam proses bongkar muat barang. ukuran kabin cukup lapang sehingga nyaman untuk untuk penumpang maupun sopir. penggunaan bahan bakar irit dapat menghemat anggaran belanja usaha.
Daihatsu Gran Max PU, mobil ini kuat banget bro. Gw pakai buat angkut barang-barang berat, masih kokoh bodinya. Dipakai jalan juga lancar-lancar aja, mau ada muatan atau kosong tetap enak. Perawatannya juga mudah, banyak sparepart nya yang dijual di tempat servis mobil. Jadi tak perlu kawatir ketika ada masalah dengan ni mobil.
No comments:
Post a Comment